
Pj. Bupati Nukman Gandeng DPR RI Komisi V Mukhlis Atasi Keluh Kesah Masyarakat Lampung Barat.
Untuk mewujudkan asprasi lapisan masyarakat, Penjabat (Pj) Bupati Lampung Barat Drs. Nukman M.M menggandeng anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) Komisi V Drs. Mukhlis Basri mengunjungi sejumlah Pekon di wilayah Lampung Barat, Rabu (11/12/2024). Dalam Kunjungan Kerjanya (Reses) anggota DPR RI Komisi V Mukhlis Basri tersebut mengunjungi Pekon Bandar Baru Kecamatan Sukau, Dusun…