Jakarta – Komisi I DPR RI mengusulkan dua Rancangan Undang-Undang (RUU) prioritas jangka menengah tahun 2025-2029. Adapun dua RUU tersebut berkaitan dengan penyiaran dan TNI. Hal itu disampaikan...
Komisi I DPR menggelar rapat kerja dengan Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) salah satunya terkait Pilkada 2024. Rapat digelar secara tertutup. Source link...
Jakarta – Wakil Ketua Komisi II DPR RI Dede Yusuf setuju apabila pelaku mafia tanah dimiskinkan seperti yang disampaikan Menteri ATR/BPN Nusron Wahid. Ia juga mengusulkan dibentuknya satuan tuga...
Jakarta – Komisi X DPR mendukung rencana Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Kemendiktisaintek) mengkaji ulang alokasi beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP). Komisi ...
Jakarta – Ketua Komisi X DPR RI Hetifah Sjaifudian menanggapi desas-desus mengenai kembalinya Ujian Nasional (UN) di masa pemerintahan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka usai Kemendikbu...
Jakarta – Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Fraksi Gerindra, Abdul Wachid, menyampaikan evaluasi penyelenggaraan ibadah haji tahun 2024. Hal ini diberikan kepada Menteri Agama (Menag) yang baru, Na...
Jakarta – Komisi XII DPR kembali menggelar rapat dengan agenda penetapan pimpinan untuk periode 2024-2029. Namun, pimpinan belum kunjung ditetapkan hingga rapat ditutup. Rapat digelar di ruang r...
Jakarta – Ketua Komisi X DPR Hetifah Sjaifudian mendukung wacana pelajaran matematika dikenalkan sejak TK. Namun, Hetifah meminta pelajaran matematika di TK diajarkan dengan metode yang menyenan...
Jakarta – Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman mengapresiasi Kejaksaan Agung (Kejagung) yang menangkap tiga hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya pemberi vonis bebas ke Gregorius Ronald Tannur ...
Jakarta – Wakil Ketua Komisi III, Rano Alfath berkomitmen menjalankan tugas dengan penuh integritas. Rano mengatakan Komisi III DPR akan fokus terhadap penegakan hukum. “Ya seperti yang ki...